TaeTiSeo Mengaku Tidak Menyukai Nama Grup Sub Unit Mereka - Pada tanggal 27 September kemarin, TaeTiSeo hadir di acara KBS 'Entertainment Weekly' untuk segmen 'Guerilla Date' dan pada acara tersebut mereka diwawancarai.
Pada wawancara sesi pertama mereka menyatakan sesuatu hal yang jujur, bahwa awalnya mereka tidak menyukai nama sub unit mereka. Seperti yang dikatakan oleh Tiffany, "Jadi kami sebut diri kami semua dengan nama TTS. Aku juga tidak menyukai nama grup kami 'Girls' Generation', tapi sekarang aku belajar untuk menyukainya."
Untuk saat ini, TaeTiSeo sedang memperomosikan mini album terbaru mereka 'Holler' dalam berbagai acara musik.
Lihat video saat TaeTiSeo diwawancarai dibawah ini.
Untuk saat ini, TaeTiSeo sedang memperomosikan mini album terbaru mereka 'Holler' dalam berbagai acara musik.
Lihat video saat TaeTiSeo diwawancarai dibawah ini.
Tag :
Berita SNSD