TVXQ rilis video pesan untuk single Jepang 'Sakuramichi' - TVXQ sedang menyiapkan para fans Jepang mereka pada musim semi ini dengan merilis single Jepang baru mereka mendatang 'Sakuramichi'.
Sebelum itu, TVXQ menyampaikan pesan mereka tentang perilisan mendatang dengan mengatakan untuk menikmati musim semi sambil mendengarkan single mereka. 'Sakuramichi' akan dirilis pada tanggal 25 Februari.
Lihat videonya dibawah ini.
Tag :
Berita K-pop Lain