[Foto] CNBlue Jonghyun Dukung Debut Nam Young Joo Dengan Foto Selca Bersama

[Foto] CNBlue Jonghyun Dukung Debut Nam Young Joo Dengan Foto Selca Bersama - CNBLUE Jonghyun menunjukkan dukungannya terhadap debut Nam Young Joo.

Sang gitaris CNBlue ini mempesembahkan lagu yang ditulis oleh dirinya sendiri pada Nam Young Joo. Dan ternyata lagu tersebut akan menjadi judul debut Nam Young Joo. Jonghyun telah melihat bakat dan dedikasi dari Nam Young Joo dan dia bersorak untuknya sepanjang jalan.

[Foto] CNBlue Jonghyun Dukung Debut Nam Young Joo Dengan Foto Selca Bersama
Foto : dkpopnews.net

Bukan hanya menulis lagunya saja, tetapi dia juga membantu untuk mengisi suara gitar pada lagunya itu.

Sementara itu, mereka menjepret foto selca bersama untuk menjaga hubungan baik antara hoobae dan sunbae. Jonghyun tampak memegang kaset yang ditandatangani oleh Nam Young Joo.

Nam Young Joo berkata, "Akhirnya kemarin lagu yang berjudul #BecauseImSoftandKind telah dirilis !!!! Saya menyajikan lagu bagus yang pertama dengan #LeeJonghyun sunbaenim !!!!!" - "* Terima kasih banyak untuk lagu yang bagus ini !!!!!!!> _ <"

Related Post: