[Fancam] Begini Cara SNSD Menangani SONE Yang Memanggil Jessica Pada Acara Fanmeet di Shenzhen

[Fancam] Begini Cara SNSD Menangani SONE Yang Memanggil Jessica Pada Acara Fanmeet di Shenzhen - Ketika SNSD menggelar acara fanmeet di Shenzhen, Cina, para SONE merasa penasaran kenapa Jessica bisa sampai keluar dari Girls' Generation. Selain itu, banyak juga yang penasaran bagaimana cara SNSD menangani situasinya saat itu.

Kemudian ada video fancam yang tersebar di akun Youtube dan menunjukkan apa yang terjadi sebenarnya ketika acara fanmeet tersebut berlangsung.

Saat itu, banyak sekali SONE yang terus memanggil Jessica dengan suara keras. Tapi, ke 8 member SNSD tetap berdiri bersama - sama dan menangani kondisi tersebut.

[Fancam] Begini Cara SNSD Menangani SONE Yang Memanggil Jessica Pada Acara Fanmeet di Shenzhen
Foto : dkpopnews.net

Lalu Seohyun yang saat itu mencoba untuk berbicara tidak bisa menahan emosinya dan akhirnya meneteskan air mata. Sementara member yang lainnya berusaha untuk tetap tenang dan memberikan senyum pada para fans yang hadir disana.

Pada akhirnya, para anggota SNSD berterima kasih dan berjanji untuk tetap bertemu kembali di masa depan.

Lihat video fancam dibawah ini.

Tag : Berita SNSD

Related Post: