Ini Nih Daftar Lagu - Lagu BTOB di Album Terbarunya 'MOVE'

Ini Nih Daftar Lagu - Lagu BTOB di Album Terbarunya 'MOVE' - BTOB akhirnya merilis daftar lagu yang akan ada di dalam album terbaru mereka yang berjudul 'MOVE'.
Ini Nih Daftar Lagu - Lagu BTOB di Album Terbarunya 'MOVE'
Foto : dkpopnews.net

Total dari album terbaru mereka ini ada 6 lagu. 2 Lagu merupakan lagu berjudul 'You Move Me' (Diterjemahkan) dan lagu bonusnya yang berjudul 'Shake It'.

Sementara 4 lagu lainnya adalah lagu untuk album terbaru mereka, judulnya adalah 'You've Been Doing Well', 'Happening', 'Don't Know' dan 'You're My Angle'.

Pada lagu 'You're My Angle' akan featuring dengan penyanyi yang belum diketahui siapa. Seperti yang kalian lihat pada gambarnya dibawah ini.
Ini Nih Daftar Lagu - Lagu BTOB di Album Terbarunya 'MOVE'
Foto : dkpopnews.net

Related Post: