VIXX melanjutkan kemenangan beruntun mereka di Mnet M! Countdown dengan 'Love Equation' - Pada episode 5 Maret di Mnet M!Countdown, VIXX melanjutkan kemenangan beruntun mereka minggu ini dengan penghargaan ketiga mereka untuk judul lagu mereka 'Love Equation'.
Yang mencoba melawan 4minute dengan lagu populer 'Crazy', VIXX memimpin dengan memperoleh 8.403 poin dari 7935 poin. Sayangnya, grup ini tidak hadir untuk menerima penghargaan mereka karena mereka absen dari acara malam itu.
Penghargaan M!Countdown menandai trofi ketiga VIXX secara keseluruha untuk 'Love Equation' dan mengikuti kemenangan mereka di SBS MTV The Show dan MBC Show Champion.
Referensi : koreaboo
Tag :
Berita K-pop Lain