Selamat Ulang Tahun Skarf Tasha - Hari ini, pada tanggal 11 Oktober 2014 adalah hari ulang tahun Skarf Tasha yang ke 21 tahun.
Berikut ini profil Skarf Tasha.
Nama panggung : Tasha
Nama lahir : Natasha Low
Tanggal lahir : October 11, 1993
Label : Alpha entertainment
Grup : Skarf
Posisi : Leader, Rapper & Vocalist
Tinggi badan : 168 cm
Golongan darah : A
Hobi/keterampilan : Olahraga dan menari
Kebangsaan : Singapore
- Dia adalah MC pada acara KBS World 'Explore Korea'
Tag :
Berita K-pop Lain