Selamat Ulang Tahun Big Star Baram

Selamat Ulang Tahun Big Star Baram - Hari ini pada tanggal 8 Oktober 2014 adalah hari ulang tahun Big Star Baram untuk yang ke 24 tahun.

Selamat Ulang Tahun Big Star Baram
Foto : dkpopnews.net

Berikut ini profil Big Star Baram.

Nama panggung : Baram
Nama lahir : Lee Young Jun
Tanggal lahir : October 8, 1990
Label : Brave Entertainment
Grup : Big Star
Posisi : Vocalist, Rapper
Tinggi badan : 175 cm (5'7")
Berat badan : 63 kg (138 lbs)
Golongan darah : AB
Hobi : Mendengarkan musik, menonton film, mengobservasi orang - orang
Keahlian : Writing lyrics, piano, fencing, swimming
Musisi yang dikagumi : T.I., Jay-Z, R-Kelly

Related Post: