Lee Minho Membuka Tur Konser 'RE: MINHO' di Cina

Lee Minho Membuka Tur Konser 'RE: MINHO' di Cina - Lee Minho telah memulai tur konser solonya 'RE: MINHO' di Cina pada tanggal 4 Oktober yang lalu.

Lee Minho menampilkan penampilan yang telah dipersiapkan dengan matang di hadapan para fans Cina di Master Card Center, Beijing.

Lee Minho Membuka Tur Konser 'RE: MINHO' di Cina
Foto : dkpopnews.net

Dalam konsernya itu, Lee Minho menyanyikan semua lagu yang ada di dalam album yang baru saja dia rilis, 'Song For You'.

Di samping itu, film yang dibintangi Lee Minho 'Gangnam Blues' akan dirilis pada bulan Desember mendatang. Apakah kalian menantikannya?

Related Post: